Download Rufus Terbaru 2.16.1170 Final
Rufus adalah salah satu aplikasi terbaik untuk membuat bootable flashdisk dengan sangat mudah dan cepat. Rufus terbaru ini sangat direkomendasikan untuk menginstall Windows dan linux. Membuat bootable dengan Rufus Terbaru ini sangat cepat dan mudah, ukuran dari Rufus terbaru ini terbilang sangat kecil, tapi jangan salah dengan ukurannya yang kecil ini Rufus sangat ampuh untuk menangani pembuatan bootable baik untuk windows maupun linux.
Seperti yang kita ketahui, Laptop sekarang ini kebanyakan menggunakan sistem UEFI yang menggantikan BIOS tentu berdapak pada cara membuat bootable pada flashdisk, hal itu seakan tidak menjadi maasalah bagi Rufus Terbaru ini , dengan rufus anda bisa membuat bootable dengan berbagi format, mulai dari format MBR untuk sistem BIOS dan UEFI, MBR untuk UEFI saja, maupun format GPT untuk UEFI.
kita ketahui juga bahwa ukuran untuk sebuah sistem operasi Windows saat ini memiliki ukuran yang besar, apalagi Windows yang sudah dibuild menjadi satu, yang artinya windows tersebut memiliki beberapa versi, dengan begitu ukuranya pasti akan sangat besar dan DVD tidak akan sanggup menampung ukuran sebesar itu kecuali dengan DVD dual layer yang mencapai 8 GB.
Oleh karenanya akan lebih simpel jika menggunakan flashdisk dan membuat bootablenya menggunakan Rufus Terbaaru ini, anda bisa mendownload Rufus Terbaru di link yang sudah kami sediakan di akhir postingan ini.
Screenshot
Apa yang baru dari Rufus Terbaru ini ?
- Tambahkan mode chat ke nol perangkat (Alt-Z)
- Perbaiki dual mode BIOS / UEFI tidak dinonaktifkan begitu diaktifkan (Alt-E)
- Perbaiki crash saat file download Syslinux dimodifikasi oleh firewall
- Perbaiki FAT32 tidak dinonaktifkan untuk Windows ISO dalam mode BIOS / CSM
- Pembaruan terjemahan tambahan
Cara install
- Download Rufus terbaru sampai selesai
- Ekstrak Rufusnya
- Install sampai selesai
- done
Download
Zippyshare
0 comments: